Infinix Note 8 sudah selesai disupport pabrikan, saatnya upgrade ke ROM GSI. Langkah installasi yang telah saya lakukan ada postingan ini. Persiapannya adalah dengan melihat referensi di halaman wiki Treble Exerimentations: https://github.com/phhusson/treble_experimentations/wiki/Infinix-Note-8 Lalu eksekusi sesuai langkah di wiki tersebut: Unlock bootloader dulu, aktifkan ADB Debug di Developer Options, lanjut lewat ADB dengan command: fastboot flashing unlock_critical fastboot --disable-verity --disable-verification flash vbmeta vbmeta.img fastboot reboot fastboot fastboot flash system system-image.img Jika partisinya kurang besar, hapus saja partisi product: fastboot delete-logical-partition product Setelah proses flashing selesai, lanjut dengan command: fastboot -w Terakhir, Reboot to System dengan tekan tombol Power di hp. Untuk saat ini yang berhasil di-boot versi LineageOS-20. Saya coba yang 21 masih bootloop. Referensi: https://www.xda-developers.com/how-to-install-android...